Frequently Asked Questions



1. Sudah re-activation tetapi tidak bisa login?
Jawaban :
Silahkan mengirimkan email yang sudah didaftarkan kepada kontak person open recruitment beasiswa KSE UIN JKT

2. NPM itu apa kak?
Jawaban :
NPM itu NIM

3. Untuk isian semester (IP/IPK) bagaiman ya mengisinya?
Jawaban :
Untuk mahasiswa semester 2 cukup mengisi IP dan IPK baris 1 saja. Sedangkan untuk mahasiswa di atas semester 2 mengisi 2 semester terakhir.
Misalkan kamu semester 4, punya data IP dan IPK seperti di bawah ini.
IP smt 1 : 4 IPK smt 1 : 4
IP smt 2 : 3,8 IPK smt 2 : 3,9
IP smt 3 : 3,2 IPK smt 3 : 3,74
Jadi yang kamu masukan adalah smt 2 dan smt 3.

4. Kak kalau saya sudah registrasi tetapi saya belum menerima username dan password saya. Bagaiamana ya kak?
Jawaban :
Pertama, cek email di inbox atau spam. Kedua, jika tidak ada, silahkan ulangi untuk registrasi kembali. Jika muncul tulisan NIM sudah terdaftar, silahkan mengirimkan email dan NIM yang didaftarkan ke kontak person open recruitment KSE UIN JKT

5. Kak saya tidak bisa login, padahal username dan password sudah benar. Bagimana ya kak?
Jawaban :
Silahkan mengirimkan email yang sudah didaftarkan ke kontak person open recruitment KSE UIN JKT

6. Apabila alamat KTP dengan domisi berbeda bagaimana kak?
Jawaban :
Tidak apa-apa

7. Kak bagaiamana apabila salah mengisi jurusan bagaimana ya kak?
A : Ada beberapa hal yang tidak bisa dirubah dalam registrasi online, yakni pilhan nama, universitas, fakultas, jurusan, jenis kelamin, dan NIM.

8. Kak untuk penghasilan orang tua, apabila keduanya bekerja apakah di isi dua-duanya atau salah satu?
Jawaban :
Di isi dua-duanya. Tapi jika hanya salah satu yang bekerja silahkan masukan satu saja. Dan jika salah satu tidak bekerja, silahkan mengisi pada keterangan misal “Ibu saya tidak bekerja.”

9. Kak, biaya kuliah itu yang diisi bagian mana ya kak?
Jawaban :
Silahkan isi bagian SPP

10. Kak itu essaynya satu-satu atau jadi satu?
Jawaban :
Satu-satu, nanti saat registrasi online, ada kolom sendiri-sendiri untuk mengisi masing-masing essay. Tidak ada ketentuan khusus untuk pembuatan essay, dibuat secara singkat dan jelas.

11. Kak foto yang diupload itu yang 4x6 atau yang 3R?
Jawaban :
Dua-duanya diupload, untuk pas foto mrnggunakan yang 4x6,sedangkan untuk 3R itu yang full body, dengan tidak melebihi 100 kb.

12. Kak IPK itu didapat di mana?
Jawaban :
Di AIS pada bagian Laporan ada menu Index Prestasi Kumulatif, setelah itu di print dan di tanda tangani oleh Kaprodi/Kajur dan Akademik Pusat.

13. Kartu Keluarga pakai fotocopy an boleh atau tidak?
Jawaban :
Boleh. Silahkan di scan dan di upload.

14. Tagihan PLN itu wajib atau tidak?
Jawaban :
Wajib.

15. Kak setelah mengisi data dan sudah log out,apakah  data masih bisa diedit atau tidak?
Jawaban :
Masih, selama masih dalam masa Registrasi Online.

16. Apakah boleh jika saya sebelumnya menerima beasiswa DIPA/PPA kemudian sekarang mendaftar beasiswa KSE?
Jawaban :
Boleh

17. Apakah boleh jika tahun ini saya mendaftar beasiswa KSE namun saya juga mendaftar beasiswa lain, misal PPA/DIPA?
Jawaban :
Boleh, tetapi nanti jika keduanya lolos, maka harus dipilih salah satu.

18. Kak saya kalau mau daftar bagaimana ya kak?
Jawaban :
1. Jika kamu TIDAK sedang menerima beasiswa KSE namun pernah melakukan registrasi online pada tahun sebelumnya, silahkan klik dan lakukan Account Reactivation
2. Jika kamu BELUM PERNAH melakukan registrasi online KSE silahkan klik dan pilih New Registration

Narahubung
Ulyatin : +6287886731297

Posting Komentar

Post a Comment (0)

Lebih baru Lebih lama